Kamis, 07 Juni 2012

Raditya Dika (Dika Angkasaputra Moerwani)


Profil
penulis asal Indonesia. Di Indonesia, Raditya Dika dikenal sebagai penulis buku-buku jenaka, Pria yang akrab disapa Radith kelahiran Jakarta, 28 Desember 1984 ini memulai karirnya sebagai penulis melalui blog pribadinya (www.radityadika.com) yang kemudian dibukukan. buku yang mengangkat dirinya berjudul "Kambing Jantan : Sebuah Catatan Harian Pelajar Bodoh" (2005) masuk kategori bestseller. Radith kini meneruskan studinya di program ekstensi Fakultas Ilmu Sosial dan Politik Di Universitas Indonesia, Selain itu kini ia berkarir di penerbit buku Bukune. Radith bertindak sebagai direktur juga sebagai pemimpin redaksi


Karya Tulis :
1.      Kambing Jantan : Sebuah Catatan Harian Pelajar Bodoh – 2005
2.      Cinta Brontosaurus -  2007
3.      Radikus Makankakus : Bukan Binatang Biasa-2007
4.      Babi Ngesot : Datang Tak Diundang Pulang Tak Berkutang – 2008
5.      Marmut Merah Jambu – 2010
6.      Manusia Setengah Salmon – 2011
Prestasi kepenulisan :
1.    Penghargaan bertajuk The Online Inspiring Award 2009 dari Indosat
2.      Indonesian Blog Award.

Yang perlu dilakukan adalah terus berkreasi dan bertindak kreatif, yang ada adalah kunci untuk berinovasi, tekanan kompetior bisa menjadi motivasi untuk terus memberikan ide-ide baru dan menggali kemampuan”

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...
terima kasih untuk semua teman-teman yang sudah berpartisipasi atas terciptanya blog ini. mudah-mudahan blog ini bisa bermanfa'at. Amin